Jumat, 27 Desember 2013

Rangkaian Mesin Cuci

Rangkaian Mesin Cuci tentu sudah sangat sering anda temukan. Pasalnya mesin cuci sudah termasuk ke dalam rangkaian atau perangkat elektronik yang memenuhi kebutuhan sehari-hari di dalam rumah tangga. Apalagi jika anda memiliki usaha di bidang laundry. Cara kerja dari perangkan mesin cuci tersebut sebenarnya sangat sederhana dan tentu juga sangat mudah untuk dipahami. Dan di era teknologi yang saling bersaing ini, sudah banyak merk atau brand mesin cuci yang bisa dibeli dengan harga murah hingga ke harga yang mahal. Dan pastinya mesin cuci tersebut memiliki keunggulan dan kelemahan masing-masing.

Rangkaian mesin cuci ini pada dasarnya mempunyi kerja dan juga fungsi serta kegunaan yang serupa. Rangkaian mesin cuci akan bertugas sebagai mesin cuci dan juga pengering. Bagian yang biasanya sering rusak ada pada komponen di pengering serta timer. Timer di rangkaian mesin cuci ini yaitu komponen yang tentunya bertugas untuk mengatur waktu untuk proses mencuci dan juga mengeringkan pakaian. Biasanya penggunaan yang salah dan juga faktor usia menjadi penyebab utama.

Rangkaian Mesin Cuci

Gambar Skema Rangkaian Mesin Cuci


Rangkaian mesin cuci menggunakan motor listrik satu fasa untuk menggerakkan mesin. Komponen motor listrik tersebut akan bergerak 2 arah untuk mengucek pakain ketika mencuci. Komponen motor ini akan dihubungkan ke bak cuci atau juga agitator dengan menggunakan belt dan juga roda pemutar. Mesin cuci yang pengisiannya di daerah depan, biasanya menggunakan system otomatis dimana pencucian dan pengeringan menjadi 1. Dan rangkaian mesin cuci yang memasukkan pakaian dari atas, ada yang menggunakan system otomatis dan juga tidak.

Sistem timer dari rangkaian mesin cuci biasannya sering dijumpai di pasaran dengan menggunakan 2 sistem yaitu manual dan juga elektronik. Untuk rangkaian mesin cuci elektronik, tentu harus berhati-hati jika ingin memperbaiki ketika rusak. Minimal harus mengerti dasar-dasar ilmu elektronik. Sementara untuk yang manual jelas lebih mudah. Komponen mesin cuci yang sering di gunakan adalah :

  • Leveling Feet - Komponen ini memiliki kegunaan untuk mengatur kedataran dari rangkaian mesin cuci agar tidak terjadi getaran.

  • Motor – memiliki fungsi untuk memutar agitator yang bertugas akan mencuci pakaian.

  • Water Inlet Valve - Komponen ini bertugas untuk mengatur air yang masuk ke dalamrangkaian mesin cuci tersebut.

  • Agitator – Merupakan komponen yang dapat bergerak bolak balik dan bertugas menciptakan pusaran air guna mengucek pakaian.


Demikian penjelasan singkat mengenai Rangkaian Mesin Cuci, semoga artikel diatas dapat berguna dan bermanfaat bagi anda semua. Baca juga artikel menarik lainnya. Seperti Rangkaian Kiprok Motor, Rangkaian CDI Mobil dan Rangkaian Anti Maling.

2 komentar:

  1. […] di atas dapat berguna dan bermanfaat bagi anda semua. Baca juga artikel menarik lainnya, tentang Rangkaian Mesin Cuci, Rangkaian Kiprok Motor dan Rangkaian CDI […]

    BalasHapus
  2. […] bermanfaat bagi anda semua. Baca juga artikel menarik kami lainnya, seperti Rangkaian Lampu Blitz, Rangkaian Mesin Cuci dan Rangkaian Kiprok […]

    BalasHapus